Pesantrenku Al Amanah
"Seneng, punya temen dari mana ajaa" "Sedihnya sih, jauh dari orang tua" "Kangen sih iya,, tapi disini banyak temen kok" Itulah jawaban yang sering muncul ketika anak pesantren ditanya tentang kehidupannya di pesantren. Di pondok pesantren Al Amanah misalnya, banyak santri yang sering mengeluh karena antri mandi, lauk kurang enak, apa-apa harus antri, banyak hafalan, dan banyak lagi yang sering dikeluhkan. Meskipun banyak para santri pondok pesantren Al Amanah yang mengeluh, mereka tetap saja melaksakan kegiatan yang ada karena mereka telah terbiasa. Dari bangun tidur hingga tidur lagi tidak ada kegiatan di pesantren kami yang tidak bernilai edukasi. Semua kegiatan kami memiliki nilai edukasi. Di pondok pesantren Al Amanah , kami telah diajarkan bahwa proses belajar tidak hanya bisa dilakukan di kelas saja, dimanapun dan kapanpun kegiatannya kita bisa mengambil pelajaran dari kegiatan tersebut. Dari hal yang paling sepele misalnya,dis